Kisah cinta seorang Helvy Tiana Rosa selama berumah tangga ini dituturkan begitu ringan, haru dan penuh kejutan. Sebuah drama kehidupan sehari-hari tentang cinta, harapan, cita-cita, dan arti penting keberadaan sebuah keluarga.Dan pada hakikatnya, keluarg